Cuplikan Foto-foto Panggung Dies ke-45

Salah satu acara dalam rangkaian kegiatan dalam menyambut Dies Natalis ke-45 Fakultas Teknik adalah Panggung Hiburan yang diselenggarakan pada tanggal 15 April 2015. Acara ini berupa panggung hiburan musik. Pengisi acara adalah dari civitas academica Fakultas Teknik, Dari Dan Untuk Civitas Academica Fakultas Teknik. Cuplikan foto kegiatan ini dapat dilihat pada gallery foto dibawah ini.

Rumusan Hasil Seminar Sehari Dies ke-45

RUMUSAN HASIL SEMINAR/DISKUSI PANEL 45 TAHUN FAKULTAS TEKNIK UIVERSITAS PATTIMURA (16 April 1970-16 April 2015) Atas Rahmat Tuhan Yang Maha Kuasa pada hari ini, Rabu 14 April 2015, telah berlangsung Seminar Sehari dalam rangka peringatan HUT Ke-45 Fakultas Teknik Universitas Pattimura yang diselenggarakan dengan tema: MENJAWAB KEBUTUHAN PENDIDIKAN TINGGI KETEKNIKAN KAWASAN TIMUR INDONESIA DALAM MENDUKUNG Lebih Lanjut

Seminar Sehari dalam Rangka Perayaan Dies Natalis ke-45

Menghadapi rencana penerapan kebijakan Indonesia sebagai Poros Maritim dan Konsep Tol Laut, maka Fakultas Teknik dalam rangka memperingati Dies Natalis yang ke-45 telah mengadakan seminar sehari pada tanggal 14 April 2015, dengan tema: Menjawab Kebutuhan Pendidikan Keteknikan Di Kawasan Timur Indonesia Dalam Mendukung Kebijakan Indonesia Sebagai Poros Maritim. Tujuan dari seminar ini adalah untuk menghimpun Lebih Lanjut

Jadwal Kegiatan Dies Natalis ke-45

Tanggal 23 Maret – 13 April 2015: Perlombaan antar Mahasiswa, Dosen, Pegawai dan Alumni Tanggal 10 April 2015: Jalan Santai Bersama seluruh civitas academica Fakultas Teknik Tanggal 14 April 2015: Seminar Sehari dengan tema: Menjawab Kebutuhan Pendidikan Keteknikan di Wilayah Timur Indonesia Dalam Mendukung Kebijakan Indonesia Sebagai Poros Maritim.         Tanggal 15 Lebih Lanjut

Foto-foto Kegiatan 10 April 2015

Dalam rangka perayaan Dies Natalis ke-45 Fakultas Teknik, telah dilaksanakan kegiatan Jalan Pagi Bersama oleh sivitas akademika Fatek pada tanggal 10 April 2015. Acara ini dibuka oleh Dekan. Rute yang ditempuh dari Fatek menyusuri jalan luar kompleks Unpatti ke arah ujung jembatan Martha Alfons menuju bundaran Patung Dr. Leimena, kemudian masuk pintu utama kompleks Unpatti Lebih Lanjut

Kegiatan Dies Natalis ke-45

Kegiatan Dies Natalis ke-45. Disampaikan kepada seluruh civitas akademika Fakultas Teknik dan alumni bahwa rangkaian acara dalam rangka merayakan Dies Natalis ke-45 akan dimulai dengan kegiatan Jalan Pagi Bersama yang akan dilakukan pada Hari Jumat Tanggal 10 April 2015 – Jam 08:00 WIT di kampus Fakultas Teknik Poka Ambon. Acara ini akan dilanjutkan dengan acara Lebih Lanjut

Sekilas Info

Pada tanggal 16 April 1970 Fakultas Teknik dibuka di Universitas Pattimura. Pada awalnya Fakultas Teknik memanfaatkan prasarana dan bangunan eks proyek Fakultas Teknologi Ambon (FTA).  Di awal pembukaan Fakultas Teknik, memiliki dua Jurusan, yaitu Jurusan Teknik Permesinan Kapal dan Teknik Bangunan Kapal. Hingga awal tahun 2015, bidang-bidang studi yang ditawarkan telah berkembang dengan tersedianya Program-program Lebih Lanjut